apakah kurang keras?
Bisikanku tak didengarnya
apakah dia budeg parah?
Tak tahulah awak...
Kau mau masuk surga?
kepalamu manggut-manggut
Aku ajak kau salat
mulutmu berucap "ya, nanti..."
padahal yang tersirat
kau geleng-gelengkan kepalamu
Apalagi ketika
kuajak kau salat di masjid
kau bilang "duluanlah, aku nyusul nanti!"
Hai kawan, salat itu
syarat penting masuk surga
"Ah masak sih?" itu tanyamu
"Aku tak ingin berdebat denganmu!" ini jawabku
.....
m fajar irianto
kampung kalimati
selasa, 17 april2018
pukul 07.25
.....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar